TVRI YOGYAKARTA NEWS – SETYA BUDI Berbagai langkah persiapan dilakukan warga dan pihak lain untuk mengantisipasi kesulitan air di Kapanewon Rongkop, Gunungkidul, saat datang kemarau.
Kategori: Bencana alam
Puluhan Rumah Rusak Di Gunungkidul Diakibatkan Oleh Hujan Angin
TVRI YOGYAKARTA NEWS – ADHITYA PUTRATAMA Hujan deras disertai angin kencang, melanda hampir seluruh wilayah kabupaten Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta. Sejumlah rumah rusak dan puluhan
Pohon Raksasa Berusia Ratusan Tahun Tumbang Akibat Diterjang Angin Kencang
TVRI YOGYAKARTA NEWS – ADHITYA PUTRATAMA Sebuah pohon berusia lebih dari tiga ratus tahun di kabupaten gunungkidul tumbang akibat diterjang angin kencang. Tidak ada korban
Puluhan Perahu dan Warung Rusak Akibat Gelombang tinggi
TVRI YOGYAKARTA NEWS – ADHITYA PUTRATAMA Gelombang tinggi lebih dari lima meter, terjadi di hampir seluruh kawasan pantai selatan kabupaten Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta. Akibat
Padi Rubuh Dipanen Lebih Awal Akibat Cuaca Buruk
TVRI YOGYAKARTA NEWS – SETYA BUDI Akibat cuaca buruk, banyak lahan padi di kapanewon Ponjong, Gunungkidul, rubuh akibat terempas angin kencang. Menghindari kerugian, beberapa petani
Anak Hanyut Di Selokan Mataram Ditemukan Meninggal Dunia
TVRI YOGYAKARTA NEWS – PAULUS YESAYA JATI Anak berusia 4 tahun yang hanyut di Selokan Mataram, dusun Gemawang, Sinduadi, Mlati, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta ditemukan
Tanggul Sungai Cimeneng Jebol
TVRI YOGYAKARTA NEWS – BAMBANG HARTOYO Tingginya curah hujan mengakibatkan hulu Sungai Cimeneng, Cilacap Jawa Tengah meluap mengakibatkan tanggul jebol. Akibat jebolnya tanggul seratus lima
Hujan angin akibatkan pohon tumbang
TVRI YOGYAKARTA NEWS – DHIAN ADHIE Bencana angin kencang melanda kota Magelang, Jawa Tengah, pada kamis sore. Tidak ada korban jiwa dalam kejadian tersebut, namun
Angin puting beliung menerjang Gunungkidul
TVRI YOGYAKARTA NEWS – ADHITYA PUTRATAMA Bencana alam berupa angin puting beliung menerjang dua kapanewon di kabupaten Gunungkidul Yogyakarta. Warga terdampak angin putting beliung terpaksa
23 rumah rusak dan puluhan pohon tumbang akibat puting beliung
TVRI YOGYAKARTA NEWS – ADHITYA PUTRATAMA Bencana angin puting beliung yang menerjang Kabupaten Gunungkidul menimbulkan sejumlah dampak kerusakan. BPBD Kabupaten Gunungkidul mencatat, sebanyak dua puluh